CSR (Corporate Social Responsibility)

Lingkungan

Corporate Social Responsibility (CSR) PT Triniti Dinamik Tbk mencerminkan dedikasi perusahaan terhadap keberlanjutan lingkungan sebagai bagian dari tanggung jawab sosialnya. Melalui pilar Lingkungan, perusahaan berkomitmen untuk mendukung pelestarian alam, pengelolaan sumber daya yang berkelanjutan, dan pengurangan dampak negatif terhadap ekosistem. Berikut adalah beberapa bukti nyata pelaksanaan Corporate Social Responsibility di bidang Lingkungan Perseroan.

Penanaman Bibit Pohon Trembesi District East
Karawang, 06 Februari 2025

Penanaman Pohon Kembali/Reboisasi
Karawang, 18 Mei 2024